Beranda » Blog » Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi

Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi

Diposting pada 13 January 2019 oleh VCSSOLO Admin / Dilihat: 581 kali

Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi, sebelum mengarah ke solusi kita harus pastikan dulu kondisi paper jam nya seperti apa, misalnya : error paper jam sama sekali, paper jamnya kadang-kadang, atau paper jam hanya kertas HVS sedang memakai kertas foto aman-aman saja.

Sebelum mengarah ke kerusakan paper jam yang biasanya perlu pergantian part, Anda cek dahulu kondisi tray kertas atas (tempat memasukkan kertas). Kenapa? karena kasus paper jam sering cuma karena printer kemasukan benda keras, misalnya : uang koin, bolpoint, klip penjepit, stepless dan lainya. Pastikan area tray kertas aman. Dibawah ini kami uraikan kasus paper jam yang biasa terjadi pada Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360.

  1. ASF Roller kertas karetnya sudah gundul (kasus paling banyak terjadi), selain kasus karet yang gundul ada banyak terjadi juga, per pegas roller bawah rusak. Biasanya kasus paper jamnya error sama sekali/ sering terjadi paper jam.
  2. Tuas sensor kertas sudah cacat atau aus, biasanya kasus paper jam nya adalah kadang-kadang, kadang normal kadang error paper jam, misalnya cetak 12x terjadi error 3x ( cukup mengganggu saat kita melakukan cetak). Biasanya part ini rusak karena usia printer atau bisa juga karena printer digunakan banyak cetak (lebih dari 3 rim kertas)
  3. Per pegas tuas sensor kertas sudah cacat atau aus. Per ini rusak biasanya karena printer sudah banyak melakukan cetak, bongkar-pasang yang tidak tepat. Ciri kerusakan pada per pegas, adalah printer terkadang paper jam saat menarik kertas.
  4. Sensor timing disk yang sudah cacat, sehingga putaran motor LF kurang tepat.

Dari poin-poin diatas dapat d simpulkan, Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi nya ada beberapa macam, tergantung ciri kerusakanya apa dan bagian part mana yang rusak. Periksa dahulu semua part yang memungkinkan mengakibatkan paper jam, kemudian tahab selanjutnya adalah mengganti part yang rusak. Jika Anda membutuhkan part untuk kerusakan paper jam, silahkan hubungi CS kami.

Kami juga hadir di Youtube, cek yaa.

Bagikan ke

Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi

Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama memberikan komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Paper Jam Solusi

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Anwar
● online
Riski
● online
Anwar
● online
Halo, perkenalkan saya Anwar
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja